Nomor Call Center Lazada Terbaru 2021

Sama Seperti Call center Go Car 24 jam, Call Center Lazada Terbaru digunakan untuk para pelanggan mengeluarkan kritik maupun saran kepada Start Up yang memiliki tagline online shopping mall terkemuka di indonesia ini. Lazada merupakan sebuah website ecommerce yang telah di kembangkan oleh PT ecart webportal indonesia yang berada di indonesia, yang sudah mempunyai banyak jaringan tersebar di seluruh negara terutama di bagian Asia tenggara.

Lazada tersebut memiliki alamat domain resmi yaitu lazada.co.id, yang di dalamnya menyediakan banyaknya produk keperluan dari bayi, dewasa, sampai kakek nenek sekalipun, jenis fashion, alat elektronik, perangkat rumah tangga dan lain sebagainya, lazada sendiri mempunyai manfaat tersendiri selain untuk ajang jual beli, tetapi juga sebagai sarana mengais keuntungan dari aplikasi lazada tersebut, semakin banyak rating anda baik di mata konsumen, semakin banyak juga anda mendapat kesempatan terdepan dari pihak lazada tersendiri.

call center lazada

Website jual beli lazada ini ternyata lumayan sering mengadakan penjualan produk dengan sistem flash shell atau bisa di sebut dengan jual cepat, yang menjadikan sangat efektif memancing banyak peminat. Agar menambah pelayanan semakin memuaskan terhadap pihak lazada kini telah di sediakan nomor call center costumer service yang bisa anda hubungi tetapi hanya bisa di jam operasional.

Call Center Lazada Terbaru 2021

Berikut adalah alamat kantor pusat dan nomor call center service lazada:

ss

Nomor Telepon: (021)806830200.

Jam operasional: (Pukul 09:00 – 21:00 senin-jumat) (Pukul 09:00 – 17:00 sabtu-minggu).

E-mail: [email protected]

Alamat kantor pusat: Plaza Agro Lt 8&9, Jl. H.R Rasuna Said Kav X2/1 gedung Plaza Great River, Jakarta Selatan 12956.

Untuk bisa langsung tanya jawab kepada pihak lazada, anda bisa gunakan layanan livechat yang berada pada situs lazada.co.id, caranya silahkan anda ketikan pada google lazada.co.id, kemudian akan muncul pada bagian bawah halaman pilih yang bertuliskan “Live Chat” setelah itu anda akan segera tersambung ke nomor hotline telepon call center lazada tersebut.

Selain untuk menyampaikan keluahan-keluhan anda juga bisa mendapatkan informasi-informasi mengenai lazada, cara pembelian sampai cara pembayaran, nomor rekening, dan proses pengiriman nomor resi sampai pembatalan jual beli, penukaran barang rusak atau juga anda bisa mengajukan keluhan komplain mengenai service dari lazada.

Baca Juga:

Perlu anda ketahui juga seperti pada umumnya layanan online hanya bisa transfer, tetapi di lazada pembelian barang anda dengan metode pembayaran COD atau cash on delivery bisa di sebut dengan bayar di tempat, untuk beberapa produk di batasi. Dan tentu saja sistem seperti ini mempermudah konsumen untuk tidak repot-repot lagi transfer ke rekening lazada.

Kemudian perlu anda ingat juga di saat anda terhubung dengan layanan kontak service lazada anda di kenakan biaya telepon atau tarif telepon lokal yang sesuai dengan operator kartu yang di gunakan anda, atau dengan kata lain tidak gratis.

Bagaimana Cukup jelas bukan? Begitulah tadi merupakan Nomor Customer Services Call Center Lazada yang bisa anda hubungi yang pasti membantu segala keluhan anda para pelanggan.

You May Also Like

About the Author: Dian Fitriyani

Penggila Teknologi Komputer. Bermain game dan Menulis jadi Hobi yang tidak bisa ditinggalkan.

1 Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *